Mahyarudin Vs Suparmin, Cakades Telago Limo Tanjung Jabung Timur Oktober Mendatang

Suaralugas

- Penulis

Rabu, 3 Agustus 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tanjung Jabung Timur, Jambi – Lima tahun kepemimpinan Kepala Desa Telago limo Kecamatan Berbak Kabupaten Tanjung Jabung Timur Jambi akan berakhir ditahun ini. Pada tahun ini Warga desa Telago limo bakal mencari pemimpin baru yang dianggap mampu membawa perubahan lebih baik lagi dimasa yang akan datang, Kamis (04/08/2022).

Pada tahun 2017 lalu Pemilihan Kades Telago limo digelar, ada tiga Nama kandidat, Bahari  mendapatkan suara terbanyak dari cakades Mahyarudin dan Suparmin.

BACA JUGA  Maki Danru Terminal Keluhkan Ada Oknum Wartawan yang Nakal, Rudi IWO Angkat Bicara

Diketahui Kepemimpinan Kepala Desa Telago Limo Bahari saat ini dari tahun 2017 berakhir pada Desember 2022. Priode sebelumnya dipimpin Kades yang serupa.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kepada Media ini, Bahari optimis menyatakan tidak mencalonkan diri sebagai Kepala Desa lagi.

“Saya tidak mencalonkan diri lagi mau istirahat dahulu, fokus tani,” tulisnya, melalui pesan WhatsApp pribadinya. Rabu malam (03/08).

BACA JUGA  PPID Utama Kabupaten Batang Hari Gelar Pra FGD Terhadap Daftar Informasi Publik yang Dikecualikan

Detik-detik berakhirnya Kepemimpinan Kepala Desa Telago Limo, Bahari saat ini bermunculan nama-nama calon pengganti diantaranya Mahyarudin dan Suparmin.

Kedua nama diatas digembor-gemborkan bakal bertarung diajang Perhelatan Kepala Desa Telago Limo, meskipun sebelumnya kedua nama tersebut pernah bertarung dikancah yang sama. Keduanya gugur dalam pertarungan tapi tidak menghilangkan semangat kedua calon untuk berjuang dan bersaing kembali ditahun ini.

Sementara itu, kedua nama calon Kepala Desa yang bakal bertarung di bulan Oktober tahun ini ternyata sudah mendaftarkan diri.

BACA JUGA  Diduga Proyek Siluman Muncul di Awal Tahun Tanpa Pengawas

Kata Umar Dani selaku Ketua Panitia Pemilihan Kepala Desa Telago Limo, pendaftaran sudah dimulai sejak tanggal 16 juli dan berakhir hingga 05 Agustus.

“Hingga saat ini ada dua Nama yang mendaftar dan kedua kandidat sudah memenuhi persyaratan yang telah ditentukan,” Ujarnya.

“Pilkades Telago Limo akan digelar pada tanggal 12 Oktober mendatang.” Demikian Umar Dani.(Red)

Comments Box

Berita Terkait

Pertamina Patra Niaga Jambi Enggan Memberitahu Perusahaan Transportir BBM Industri yang Berkolaborasi
Diduga Oknum Masyarakat Dapat Koordinasi Ilegal dan Sumur di Lahan Tahura
LPKNI Menduga Oknum PNS Muaro Jambi Beserta Istri Timbun Beras SPHP
Toko Sumatra Diduga Tempat Penampung Rokok Ilegal
LPKNI Berupaya Tidak Ada Masyarakat Terzalimi Atas Aktivitas Angkutan Batubara
Polsek Muara Tembesi Antisipasi Balap Liar dan Genk Motor
Perusahaan PKS di Desa Rantau Kapas Tuo Terancam Tidak Dapat Beroperasi
Pihak Perusahaan PKS di Desa Rantau Kapas Tuo Mangkir Saat Dipanggil Sat Pol PP
Berita ini 27 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Sabtu, 15 Maret 2025 - 22:05 WIB

Pertamina Patra Niaga Jambi Enggan Memberitahu Perusahaan Transportir BBM Industri yang Berkolaborasi

Jumat, 14 Maret 2025 - 15:38 WIB

Diduga Oknum Masyarakat Dapat Koordinasi Ilegal dan Sumur di Lahan Tahura

Rabu, 12 Maret 2025 - 21:36 WIB

LPKNI Menduga Oknum PNS Muaro Jambi Beserta Istri Timbun Beras SPHP

Rabu, 12 Maret 2025 - 17:27 WIB

Toko Sumatra Diduga Tempat Penampung Rokok Ilegal

Sabtu, 8 Maret 2025 - 07:20 WIB

LPKNI Berupaya Tidak Ada Masyarakat Terzalimi Atas Aktivitas Angkutan Batubara

Kamis, 27 Februari 2025 - 19:39 WIB

Perusahaan PKS di Desa Rantau Kapas Tuo Terancam Tidak Dapat Beroperasi

Kamis, 27 Februari 2025 - 12:51 WIB

Pihak Perusahaan PKS di Desa Rantau Kapas Tuo Mangkir Saat Dipanggil Sat Pol PP

Rabu, 26 Februari 2025 - 18:06 WIB

Lalu Lalang Mobil Angkutan Berat ke Pabrik Kelapa Sawit Jadi Sorotan Masyarakat

Berita Terbaru

Batanghari

Toko Sumatra Diduga Tempat Penampung Rokok Ilegal

Rabu, 12 Mar 2025 - 17:27 WIB