Babinsa Dampingi Penyaluran 139 Paket Sembako Kelurahan Tambak sari

Suaralugas

- Penulis

Jumat, 7 Juli 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jambi – Babinsa Koramil 415 -10/ Jambi Selatan mendampingi penyaluran bantuan paket sembako bagi masyarakat miskin di kantor Kelurahan Tambak Sari Kecamatan Jambi Selatan Kota Jambi, Jumat (07/07/2023).

 

Babinsa Sertu Ujang S, mengatakan, pendampingan dan pengamanan dalam penyaluran bantuan sembako, bertujuan agar pelaksanaan pendistribusian sembako tersebut dapat berjalan dengan tertib, aman dan lancar serta tepat sasaran.

BACA JUGA  Menjelang Keberangkatan Jamaah, Ajwa Tour Gelar Manasik Umroh Terbuka Untuk Umum, Gratis

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

 

Ia menuturkan, isi paket bantuan sembako berupa Beras 10 kg, Gula 2 kg, Minyak goreng 2 ltr, Tepung 2 kg yang akan dibagikan kepada 139 warga miskin kelurahan Tambak sari.

BACA JUGA  Polres Tebo Gelar Operasional Bulanan Analisa dan Evaluasi Kegiatan

 

“Melalui pembagian sembako kelurahan Tambak sari ini diharapkan dapat meringankan beban warga.” ujar Sertu Ujang S.

 

Sebagai mitra Pemerintah ditingkat Kelurahan, menurut Sertu Ujang, Babinsa juga mengedukasi kepada masyarakat penerima manfaat yang hadir dalam kegiatan sosial di Kelurahan Tambak sari ini agar bantuan tersebut dipergunakan untuk kebutuhan hidup sehari-hari.

BACA JUGA  Azwar Amirhamzah Nahkodai SPRI Batang Hari

 

Dalam kegiatan ini turut hadir Sekretaris Lurah yang mewakili Lurah, ibu Ketua PKK Kel Tambak sari, Bhabinkamtibmas, anggota Staf Dinsos Kota Jambi dan Kelurahan, serta ketua para ketua RT. (*)

Comments Box

Berita Terkait

Buntut Panjang Soal Mantan Bupati Lapor Oknum Wartawan, HR Datangi Divisi Propam Mabes Polri
Sengketa Informasi Antara Masyarakat dan BPN Kota Jambi
HR Wartawan Lapor Balik Mantan Bupati Batang Hari Muhammad Fadil Arief
PLN Wilayah Jambi Diduga Langgar UU Ketenagalistrikan, Tidak Mau Ganti Rugi Tanaman
IWO dan Bawaslu Jambi Teken MoU Pengawasan Siber
DPP Perindo Rekomendasi Hairan-Amin Maju Pilbup Tanjab Barat
Resimen WSA Rayakan Pengabdian Selama Tiga Tahun dengan Kegiatan Bakti Sosial
Satlantas Polres Batang Hari Kembali Tindak Angkutan Batu Bara yang Melintas
Berita ini 7 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 22 Oktober 2024 - 17:46 WIB

Buntut Panjang Soal Mantan Bupati Lapor Oknum Wartawan, HR Datangi Divisi Propam Mabes Polri

Sabtu, 19 Oktober 2024 - 09:45 WIB

Sengketa Informasi Antara Masyarakat dan BPN Kota Jambi

Rabu, 16 Oktober 2024 - 20:07 WIB

HR Wartawan Lapor Balik Mantan Bupati Batang Hari Muhammad Fadil Arief

Rabu, 16 Oktober 2024 - 10:27 WIB

PLN Wilayah Jambi Diduga Langgar UU Ketenagalistrikan, Tidak Mau Ganti Rugi Tanaman

Rabu, 2 Oktober 2024 - 16:13 WIB

IWO dan Bawaslu Jambi Teken MoU Pengawasan Siber

Jumat, 13 September 2024 - 18:10 WIB

Resimen WSA Rayakan Pengabdian Selama Tiga Tahun dengan Kegiatan Bakti Sosial

Selasa, 10 September 2024 - 17:57 WIB

Satlantas Polres Batang Hari Kembali Tindak Angkutan Batu Bara yang Melintas

Rabu, 4 September 2024 - 16:24 WIB

Polisi Bekuk Dua Pria Pengedar Narkoba Bersenjata Api

Berita Terbaru

Berita

Sengketa Informasi Antara Masyarakat dan BPN Kota Jambi

Sabtu, 19 Okt 2024 - 09:45 WIB

Berita

IWO dan Bawaslu Jambi Teken MoU Pengawasan Siber

Rabu, 2 Okt 2024 - 16:13 WIB