Anita Yasmin Mendorong Pemkab Menyelesaikan TPP ASN Sebelum Ramadan

Suaralugas

- Penulis

Selasa, 14 Maret 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Batang Hari, Jambi – Ketua DPRD, Anita Yasmin meminta Pemerintah Kabupaten Batang Hari segera menyelesaikan TPP ASN sebelum memasuki bulan suci ramadan.

 

Dikatakan Anita yasmin usai mengikuti munrenbang tahun anggaran 2024 bahwa TPP ini adalah soal hajat hidup dan hak dari setiap ASN di Batanghari.

BACA JUGA  Hasil Perolehan Partai Bupati dan Wakil Bupati Batang Hari dalam Pileg 2024

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

 

“Apalagi sebentar lagi mau masuk bulan puasa, kami di DPRD mendorong TPP ini bisa cair sebelum bulan suci ramadhan, say harap Pemkab harus cepat-cepat di follow up, jangan sampai kita hanya menunggu, tapi kita juga harus proaktif untuk dapat menjalankan ini,”sebutnya Selasa (14/03/2023).

BACA JUGA  Wabup Batang Hari Hadiri Temu Kerja TPPS di Semarang

 

Sementara itu, Kepala BKPSDM Kabupaten Batanghari, Mula P Rambe mengatakan untuk saat ini proses pencairan TPP sudah memasuki tahap konsultasi dan terus diupayakan oleh Tim Pelaksana TPP agar dapat dibayarkan secepatnya.

BACA JUGA  Tiga Poin yang Disampaikan Bupati Batang Hari saat Diskusi Bersama Ketua Rukun Tetangga

 

“TPP ini sedang berproses sekarang, anggaran kita sudah disetujui oleh DPR, tapi TPP itu disetujuinya sampai ke tingkat menteri lewat aplikasi Simona, insyaallah diusahakan secepatnya dicairkan,” ungkapnya. (Red)

Comments Box

Berita Terkait

IWO dan Bawaslu Jambi Teken MoU Pengawasan Siber
DPP Perindo Rekomendasi Hairan-Amin Maju Pilbup Tanjab Barat
Resimen WSA Rayakan Pengabdian Selama Tiga Tahun dengan Kegiatan Bakti Sosial
Satlantas Polres Batang Hari Kembali Tindak Angkutan Batu Bara yang Melintas
Polisi Bekuk Dua Pria Pengedar Narkoba Bersenjata Api
Masa Jabatan DPRD 2024 Sudah Usai, Bupati Batang Hari: Sinergitas Sangat Baik
Bukti nyata Pembangunan Infrastruktur, Pemkab Batang Hari Bangun Jalan Senami
Bupati Batang Hari Dorong Kegiatan Positif Dengan Lari Maraton
Berita ini 5 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 2 Oktober 2024 - 16:13 WIB

IWO dan Bawaslu Jambi Teken MoU Pengawasan Siber

Jumat, 20 September 2024 - 23:12 WIB

DPP Perindo Rekomendasi Hairan-Amin Maju Pilbup Tanjab Barat

Jumat, 13 September 2024 - 18:10 WIB

Resimen WSA Rayakan Pengabdian Selama Tiga Tahun dengan Kegiatan Bakti Sosial

Selasa, 10 September 2024 - 17:57 WIB

Satlantas Polres Batang Hari Kembali Tindak Angkutan Batu Bara yang Melintas

Rabu, 4 September 2024 - 16:24 WIB

Polisi Bekuk Dua Pria Pengedar Narkoba Bersenjata Api

Senin, 26 Agustus 2024 - 17:16 WIB

Bukti nyata Pembangunan Infrastruktur, Pemkab Batang Hari Bangun Jalan Senami

Minggu, 25 Agustus 2024 - 15:53 WIB

Bupati Batang Hari Dorong Kegiatan Positif Dengan Lari Maraton

Jumat, 23 Agustus 2024 - 10:28 WIB

Nasdem Usung Hairan-Amin di Pilkada Tanjabbar 2024

Berita Terbaru

Berita

IWO dan Bawaslu Jambi Teken MoU Pengawasan Siber

Rabu, 2 Okt 2024 - 16:13 WIB

Batanghari

Polisi Bekuk Dua Pria Pengedar Narkoba Bersenjata Api

Rabu, 4 Sep 2024 - 16:24 WIB