Camat Lepaskan 32 Atlit dari MSU Berangkat Ikuti Porkab Batang Hari

Avatar

- Penulis

Sabtu, 10 September 2022 - 12:04 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Batang Hari, Jambi – Sebanyak 32 atlit mengikuti apel pelepasan atlit Kecamatan Maro Sebo Ulu (MSU) untuk mengikuti Porkab Batanghari dalam rangka Hari Olahraga Nasional (Haornas).

Pelepasan Atlit Marosebo Ulu tersebut  dipimpin langsung oleh Camat Marosebo Ulu, Budimansyah, SE., Bertempat di Halaman Kantor Camat Marosebo Ulu, Kabupaten Batanghari, Jambi pada Sabtu (10/9/2022).

BACA JUGA  Memulihkan Keharmonisan di Keluarga Tersangka, Cabjari Tembesi Laksanakan Restorative Justice 

Diketahui, PORKAB Batanghari mempertandingkan 3 cabang olahraga yang dilaksanakan di Muara Bulian. Cabang olahraga yang dilaksanan terdiri Volly, Badminton dan Sepak Bola. Namun, cabang olahraga ditunda.

BACA JUGA  Lampu Tembak MTQ Milik Pemda Batang Hari Senilai 413 Juta Tidak Ditemukan Keberadaannya

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pada pelaksanaan pelepasan Atlit Kecamatan Marosebo Ulu tersebut Camat Budimansyah memberikan motivasi kepada seluruh atlet yang bertanding untuk tetap semangat dan menjaga sportifitas. Dengan persiapan yang matang dari seluruh Atlet beliau mengharapkan peserta memberikan yang terbaik untuk kecamatan Marosebo Ulu.

BACA JUGA  Tanpa Bukti Kades Sengkati Kecil Sebut Saudari M Menghina Seluruh Penggiat Desa

Pekan olahraga Kabupaten Batanghari ini akan berlangsung hingga 16 September mendatang. (Red)

Comments Box

Berita Terkait

Bupati Batang Hari Sering Ucap Kata-kata Belanda, Aktivis: Belanda Itu yang Mengambil Tanah Negara
Dinilai Tidak Mampu Menjalankan Tugas Sebagai Inspektur, Aktivis Batang Hari Minta Rokim Mundur atau Dicopot
Inspektorat Batang Hari Tidak Transparan Memberikan Informasi Tindak Lanjut LHP BPK
Pemerintah Kabupaten Batang Hari Ikut Serta Pemusnahan Barang Bukti Kejari
Belum Ada Pengumuman Pemenang, Lomba Gerak Jalan dan Pawai HUT RI Batang Hari Terkesan Pembohongan Publik
Publik Menanti Hasil Rapat Pemda Setelah Tinjau PT LIS yang Diduga Belum Memiliki Izin 
Hari Pramuka ke 62 Tingkat Kwarda Jambi, Fadhil Terima Penghargaan Lencana Melati
Bupati Batang Hari Jadi Narasumber Kolaborasi UNJA dengan Pemerintahan Kabupaten
Berita ini 25 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 20 September 2023 - 20:50 WIB

Bupati Batang Hari Sering Ucap Kata-kata Belanda, Aktivis: Belanda Itu yang Mengambil Tanah Negara

Rabu, 20 September 2023 - 17:10 WIB

Dinilai Tidak Mampu Menjalankan Tugas Sebagai Inspektur, Aktivis Batang Hari Minta Rokim Mundur atau Dicopot

Selasa, 19 September 2023 - 09:18 WIB

Inspektorat Batang Hari Tidak Transparan Memberikan Informasi Tindak Lanjut LHP BPK

Kamis, 14 September 2023 - 05:47 WIB

Pemerintah Kabupaten Batang Hari Ikut Serta Pemusnahan Barang Bukti Kejari

Rabu, 13 September 2023 - 14:03 WIB

Belum Ada Pengumuman Pemenang, Lomba Gerak Jalan dan Pawai HUT RI Batang Hari Terkesan Pembohongan Publik

Kamis, 7 September 2023 - 07:34 WIB

Hari Pramuka ke 62 Tingkat Kwarda Jambi, Fadhil Terima Penghargaan Lencana Melati

Kamis, 7 September 2023 - 06:00 WIB

Bupati Batang Hari Jadi Narasumber Kolaborasi UNJA dengan Pemerintahan Kabupaten

Kamis, 31 Agustus 2023 - 05:18 WIB

Ikut Serta ke SD 185/I Dusun Sialang Pungguk, Kabid Kominfo Langsung Dengarkan Keluhan Guru

Berita Terbaru